KUALITAS DADIH SUSU SAPI DENGAN PENAMBAHAN STARTER (Lactobacillus casei)

Authors

  • Afrido Zulhendra Fakultas pertanian, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia Author
  • Nita Yessirita Fakultas Pertanian, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia Author
  • Wellyalina Fakultas Pertanian, Universitas Ekasakti, Padang, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.31933/8tchcf61

Keywords:

Dadih, Susu Sapi, Lactobacillus Casei

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas dadih susu sapi dengan penambahan starter dan sifat organoleptik (Rasa, aroma, tekstur, dan warna) pada dadih susu sapi dengan penambahan starter Lactobacillus casei. Rancangan yang digunakan dalam penelitian adalah rancangan acak lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 3 ulangan. Hasil data pengamatan dianalisis menggunakan ANOVA dengan uji F dan uji lanjut DNMRT pada taraf 1%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan starter Lactobacillus casei berpengaruh terhadap kadar protein, kadar lemak, pH, dan angka lempeng total. Semua perlakuan memenuhi syarat mutu yoghurt yang ditetapkan oleh SNI (produk dengan karakter yang sama seperti dadih). Dadih yang sangat disukai oleh panelis adalah dadih dengan penambahan starter Lactobacillus casei 4 %.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Statistik Peternakan dan Kesehatan Hewan. Direktorat Jendral peternakan dan kesehatan hewan, Jakarta: Kementrian Pertanian, 2017.

Afriani. Kualitas dan potensi dadih sebagai tambahan pendapatan peternak kerbau di Kabupaten Kerinci. Jurnal ilmiah ilmu-ilmu peternakan. 2010.

Margawani K. R. Lactobacillus casei galur shirota (bakteri yakult), peranannya dalam keselamatan manusia. buletin. teknologi. dan Industri pangan. Vol. VI. No. 2. 1995.

Yusmarini dan Raswen Efendi, “Evaluasi mutu yogurt yang dibuat dengan penambahan beberapa jenis gula”. 2004.

Tamime A.Y dan Robinson, R.K. Yoghurt science and technology. Edisi Kedua. England: Woodhead Publishing Limited, 2000.

Hassan, A., dan Amjad, I., Nutritional evaluation of yoghurt prepared by different starter cultures and their physiochemical analysis during storage. African Journal of Microbiology Research 4 (1): 022-026. 2010.

Taufik E. Dadih susu hasil fermentasi berbagai starter bakteri probiotik yang disimpan pada suhu rendah. Media Peternakan. 27 (3): 88-23, 2004.

Melia S. dan I.M. Sugita. “Kualitas Dadih Susu Sapi Mutan Lactococcus lactis Pada Beberapa Level Waktu Fermentasi” (Jurnal). Padang: Universitas Andalas. 2007.

Buckle . A. Edwards R. A. Fleet, G. H and Wotton M. Ilmu pangan. Penerjemah Hari Purnomo dan Adiono. Jakarta: Universitas Indonesia Press. 2010.

Soeparno, Rihastuti, Indratiningsih, Suharjono Triatmojo. Dasar teknologi hasil ternak. Jurusan Teknologi Hasil Ternak Fakultas Peternakan. Yogyakarta: Univesitas Gadjah Mada. 2001.

Usmiati, S. Pengawetan Daging segar dan Olahan. Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian. Bogor: Kampus Penelitian Pertanian, 2010.

Winarno F.G. Kimia pangan dan gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2007.

Fellows PJ. Food processing technology: Principle and Practice. England: Ellis Horwood Limited. 1990.

Downloads

Published

2021-03-12

How to Cite

Zulhendra, A., Yessirita, N., & Wellyalina. (2021). KUALITAS DADIH SUSU SAPI DENGAN PENAMBAHAN STARTER (Lactobacillus casei). Jurnal Research Ilmu Pertanian, 1(1), 62-70. https://doi.org/10.31933/8tchcf61