Analisis Dampak Assets Growth, Debt to Asset Ratio, Net Profit Margin, Debt to Equity Ratio dan Price to Earning Ratio Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit yang Terdaftar di BEI Periode 2014 - 2023

Authors

  • Jhonni Sinaga Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Author
  • Dita Puspitasari Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Author
  • Supriyanto Supriyanto Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Author

DOI:

https://doi.org/10.31933/gn21kz76

Keywords:

Pertumbuhan Aset, Rasio Utang terhadap Aset, Margin Laba Bersih, Rasio Utang terhadap Ekuitas, Rasio Harga terhadap Pendapatan, Harga Saham

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Assets Growth (AG), Debt to Asset Ratio (DAR), Net Profit Margin (NPM), Debt to Equity Ratio (DER), dan Price to Earning Ratio (PER) terhadap harga saham pada perusahaan perkebunan kelapa sawit yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2014 – 2023. Metode penelitian yang digunakan adalah purposive sampling dalam menentukan sampel perusahaan yang relevan. Teknik analisis data meliputi analisis statistik deskriptif, regresi linear berganda, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis yang dilakukan dengan bantuan perangkat lunak SPSS. Hasil dari uji hipotesis menunjukkan bahwa secara parsial, variabel DAR dan NPM memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham. Sebaliknya, AG, DAR, dan PER tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham. Namun, secara simultan, variabel AG, DAR, NPM, DER, dan PER berpengaruh signifikan terhadap fluktuasi harga saham. Nilai koefisien determinasi model (R Square) sebesar 0,518, menunjukkan bahwa 51,8% dari variasi harga saham dapat dijelaskan oleh kelima variabel tersebut.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alifatussalimah, & Sujud, A. (2020). Pengaruh ROA, NPM,DER dan EPS Terhadap Harga Saham Perusahaan Subsektor Perkebunan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen, 16(2), 13–28.

Bode, M. M., Murni, S., & Arie, F. V. (2022). Analisis Price Earning Ratio , Price to Book Value , Return on Equity , Risiko Terhadap Harga Saham LQ45 Perusahaan Konstruksi dan Properti di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA, 10(1), 1939–1946.

HAFIZI, M. N. (2023). ( Studi pada Perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2022 ).

Jhonni Sinaga. (2024). Analisis Pengaruh Likuiditas dan Profitabilitas terhadap Financial Distress Menggunakan Model Altman Z-Score. Jurnal Rimba : Riset Ilmu Manajemen Bisnis Dan Akuntansi, 2(3), 212–219. https://doi.org/10.61132/rimba.v2i3.1140

Khairunisyah, K. N., & Pratiwi, A. (2024). Pengaruh NPM,ROA dan DAR Terhadap Harga saham pada Sub Sektor Rokok Yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmiah Satyagraha, 7(1), 36–53. https://doi.org/10.47532/jis.v7i1.905

Lestari, P. (2019). Pengaruh Net Profit Margin (Npm), Asset Growth, Return on Equity (Roe) Terhadap Harga Saham Di Perusahaan Manufaktur (Studi Empiris Di Daftar Efek Syariah Periode 2015-2017). In Skripsi Universitas Negeri Raden Intan Lampung.

Mutiarani, N. N., Dewi, R. R., & Suhendro, S. (2019). Pengaruh Price Earning Ratio, Price To Book Value, Dan Inflasi Terhadap Harga Saham Yang Terindeks Idx 30. Jurnal Ilmiah Edunomika, 3(02), 433–443. https://doi.org/10.29040/jie.v3i02.639

Putri, A. D. C., & Muzakki, K. (2023). Analisis ROA, ROE, EPS, dan DER terhadap Fluktuasi Harga Saham pada Perusahaan LQ45 di BEI Periode 2019-2021. Nusantara Entrepreneurship and Management Review, 1(1), 24–35. https://doi.org/10.55732/nemr.v1i1.1043

Ranti, D. A. S., & Damayanti, D. (2020). Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return on Asset dan Asset Growth terhadap Beta Saham pada Perusahaan Real Estate dan Property di Bursa Efek Indonesia. INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis Dan Manajemen Indonesia, 3(2), 273–291. https://doi.org/10.31842/jurnalinobis.v3i2.137

Siahaan, R., Sinaga, L. yuli artha, & Purba, M. N. (2022). Pengaruh Likuiditas, Liabilitas, Ukuran Perusahaan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Pertambangan Batubara Yang Terdapat Di …. … and Entrepreneurship Journal …, 3(2), 731–746. https://yrpipku.com/journal/index.php/msej/article/view/522%0Ahttps://yrpipku.com/journal/index.php/msej/article/download/522/382

Sinaga, J., & Hayatunisa, A. (2024). Single Index Model dalam Pemilihan Saham Optimal. 3.

Suryawuni, S., Lilia, W., Stevia Lase, M., Purnama Sari Br Bangun, N., & Cella Elena, G. (2022). Pengaruh net profit margin, return on asset, current ratio dan earning per share terhadap harga saham pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2016-2020. Jurnal Paradigma Ekonomika, 17(1), 95–106. https://doi.org/10.22437/jpe.v17i1.13355

Veronika Dora Wesso, M., John EHJ. FoEh, & Jhonni Sinaga. (2022). Analisis Pengaruh ROA, ROE, Dan DER Terhadap Return Saham (Literature Review Manajemen Keuangan Perusahaan). Jurnal Ilmu Multidisplin, 1(2), 434–446. https://doi.org/10.38035/jim.v1i2.53

Downloads

Published

2025-03-19

Issue

Section

Articles

How to Cite

Sinaga, J., Puspitasari, D., & Supriyanto, S. (2025). Analisis Dampak Assets Growth, Debt to Asset Ratio, Net Profit Margin, Debt to Equity Ratio dan Price to Earning Ratio Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit yang Terdaftar di BEI Periode 2014 - 2023. Jurnal Akademi Akuntansi Indonesia Padang, 4(2), 365-375. https://doi.org/10.31933/gn21kz76